Penerapan Sumber Belajar Inovatif Berbasis Proyek Untuk Membangun Psikomotorik Mahasiswa pada Pembelajaran Analisis Anion

Wulan Dwi Safitri, Manihar Situmorang, Ramlan Silaban, Ajat Sudrajat

Abstract


Psikomotorik merupakan hasil belajar berupa keterampilan yang harus ditumbuh kembangkan karena sangat diperlukan dalam pemecahan masalah khususnya dibidang kimia. Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan sumber belajar inovatif berbasis proyek pada pokok bahasan analisis anion untuk membangun kemampuan psikomotorik mahasiswa sehingga kompetensi dapat tercapai dengan baik, serta dapat memfasilitasi mahasiswa dalam pembelajaran jarak jauh. Inovasi yang dilakukan adalah pengintegrasian paket mini proyek, e-modul intraktif, serta pengemasannya melalui video pembelajaran. Pembelajaran dilakukan secara daring menggunakan e-learning dan video pembelajaran. Pembelajaran daring dilakukan secara mandiri sedangkan kegiatan proyek dilakukan secara berkelompok, dimana kegiatan ini bersifat kontekstual. Setiap mahasiswa harus merencanakan susunan kegiatan proyek yang akan dilakukan dengan pemilihan sampel, alat dan bahan, serta metode yang tepat dan mengacu pada dasar teori yang relevan. Kemampuan psikomotorik dapat dinilai melalui kegiatan dan laporan proyek, dimana penilaian subjektif untuk kelas eksperimen (M = 82,29 ± 6,54) dengan kategori ‘sangat baik’ dan kelas kontrol (M = 77,77 ± 4,64) dengan kategori ‘baik’. Mahasiswa yang menerapkan sumber belajar inovatif berbasis proyek memberikan respon yang sangat baik (M = 3,3 ± 0,49) saat pembelajaran. Terdapat korelasi yang sangat baik antara respon dengan peningkatan kemampuan psikomotorik mahasiswa (Sig. < 0,05). Sumber belajar inovatif berbasis proyek layak untuk diterapkan pada pembelajaran analisis anion dalam mencapai kompetensi kimia analitik.


Keywords


proyek; psikomotorik; respon; dan sumber belajar.

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 251 times | PDF view : 158 times

References


Abidin Z., Rumansyah, & Arizona K. 2020. Pembelajaran Online Berbasis Proyek Salah Satu Solusi Kegiatan Belajar Mengajar Di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 5(1), 2620–8326.

Albana LF. 2020. Efektivitas Modul Pembelajaran Berbasis Proyek Sebagai Sumber Belajar Siswa SMK. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 5(1): 79–86.

Azizah IN & Widjajanti DB. 2019. Keefektifan pembelajaran berbasis proyek ditinjau dari prestasi belajar, kemampuan berpikir kritis, dan kepercayaan diri siswa. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 6(2): 233–243.

Dewi MSA & Lestari NAP. 2020. E-Modul Interaktif Berbasis Proyek Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(3): 433–441.

English MC & Kitsantas A. 2013. Supporting Student Self-Regulated Learning in Problem- and Project-Based Learning Supporting Student Self-Regulated Learning in Problem- and Project-based Learning. Interdisciplinary Journal of Problem-Based Learning, 7(2): 128–150.

Fajarwati SK, Susilo H., & Indriwati SE. 2017. Pengaruh Project Based Learning Berbantuan Multimedia Terhadap Keterampilan Memecahkan Masalah Dan Hasil Belajar Psikomotor Siswa Kelas XI SMA. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, Dan Pengembangan, 2(3): 315–321.

Hernawati D., Nandiyanto ABD & Mohammad N. 2021. The Use of Learning Videos in Order to Increase Student Motivation and Learning Outcomes During The COVID-19 Pandemic. ASEAN Journal of Science and Engineering Education, 1(2): 77–80.

Ismail, R. (2018). Perbandingan keefektifan pembelajaran berbasis proyek dan pembelajaran berbasis masalah ditinjau dari ketercapaian tujuan pembelajaran. PYTHAGORAS: Jurnal Pendidikan Matematika, 13(2): 181–188.

Kusrini D., & Haryanto. 2019. Pengembangan Modul Virtual Interaktif: Inovasi Sumber Belajar untuk Meningkatkan Hasil Belajar. Indonesian Journal of Curriculum and Educational Technology Studies, 7(1), 20–26.

Lesmana C., & Arpan M. 2017. Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning Terhadap Kemampuan Psikomotor, Aktivitas Belajar, Dan Respon Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Informatika Dan Sains, 6(1): 8–19.

Maksum H., & Purwanto W. 2022. The Development of Electronic Teaching Module for Implementation of Project- Based Learning during the Pandemic To cite this article : The Development of Electronic Teaching Module for Implementation of Project-Based Learning during the Pandemic. International Journal of Education in Mathematics, Science, and Technology (IJEMST), 10(2: 293–307.

Meishanti OPY & Fariyanti I. 2020). Analisis Keterlaksanaan Praktikum Biologi Terhadap Hasil Belajar Psikomotor Peserta Didik Kelas XI IPA Di MA Al Ihsan Tembelang Jombang. EDUSCOPE, 6(1): 24–31.

Mufidah NL & Surjanti, J. 2021. Efektivitas Model Pembelajaran Blended Learning dalam Meningkatkan Kemandirian dan Hasil Belajar Peserta Didik pada Masa Pandemi Covid-19. Ekuitas: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 9(1): 187–198.

Mustafa F., Khursheed A., Rizvi SMU, Zahid, A., & Akhtar A. 2020. Factores que influyen en el aprendizaje en línea de estudiantes universitarios bajo la pandemia covid-19. International Journal of Educational Research and Innovation, 15: 342–359.

Oktaviani C., Nurmaliah C., & Mahidin. 2019. Upaya Pengembangan Psikomotorik Peserta Didik Melalui Implementasi Problem Based Learning. Jurnal Serambi Ilmu, 20(2): 202–217.

Riastuti RD & Febrianti Y. 2021. Studi Dokumenter Hasil Belajar Psikomotorik Siswa SMA Pada Materi Sistem Pernafasan Melalui Model Pembelajaran Project Based Learning (PjBL). Jurnal Pendidikan Biologi Dan Sains, 4(1): 93–98.

Romadhon EY, Ismawati R., & Siswanto. 2021. Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Proyek Pada Skema Daring Terhadap Kemampuan Literasi Sains Siswa SMP. Indonesian Journal of Natural Science Education (IJNSE), 4(2): 524–529.

Setiawan TH & Aden. 2020. Efektifitas Penerapan Blended Learning Dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Akademik Mahasiswa Melalui Jejaring Schoology Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif, 3(5): 493–506.

Situmorang M. 2012. KIMIA ANALITIK I (Kimia Analitik Dasar) (3rd ed.). FMIPA Universitas Negeri Medan.

Sudirman, EW, Danial M., & Syahri, M. 2019. Pengaruh Model Pembelajaran dan Motivasi Belajar terhadap Pemahaman Konsep dan Kemampuan Berpikir Kritis Peserta Didik. Chemistry Education Review, 3(1): 67–77.

Syakur A., Musyarofah L., Sulistiyaningsih & Wike. 2020. The Effect of Project-Based Learning (PjBL) Continuing Learning1Innovation on Learning Outcomes of English in Higher Education. Budapest International Researchand Critics in Linguistics and Education (BirLE) Journal, 3(1): 625–630.

Wang D., Hu B., Hu C., Zhu F., Liu X., Zhang, J., Wang B., Xiang H., Cheng Z., Xiong, Y., Zhao Y., Li Y., Wang X., & Peng Z. 2020. Clinical Characteristics of 138 Hospitalized Patients With 2019 Novel Coronavirus–Infected Pneumonia in Wuhan, China. JAMA, 323(11): 1061–1069.

Widiyanti S., & Rosna D. 2021. Efektifitas Pembelajaran Berbasis Proyek Terhadap Kreatifitas Mahasiswa Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal IT CIDA, 7(1): 35–43.




DOI: https://doi.org/10.23971/jpsp.v2i2.4002

Article Metrics

Abstract view : 251 times
PDF - 158 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Wulan Dwi Safitri

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.





Journal Management Address Map:


Jurnal Penelitian Sains dan Pendidikan,
ISSN 2775-6580 (online-electronics), 2776-7531 (print)
2021-2022 IAIN Palangka Raya