IMPOR BERAS DALAM KEBIJAKAN HUKUM EKONOMI ISLAM: KEINGINAN ATAU KEBUTUHAN
Abstract
Beras merupakan bahan makanan pokok utama rakyat Indonesia. Kebutuhan beras dari tahun ke tahun terus meningkat karena kenaikan jumlah penduduk dan kebutuahan ini harus terpenuhi. Kekurangan pangan berpengaruh pada gizi buruk, kesehatan, dan sekaligus menurunkan kualitas sumberdaya manusia. Oleh karena itu, pemerintah senantiasa terus berupaya untuk memiliki serta memelihara ketahanan pangan khususnya beras. Tulisan ini akan menganalisis berdasarkan informasi yang ada, apakah inpor yang dilakukan pemerintah adalah suatu kebutuhan atau keinginan?Penelitian ini menggunakan metode analisis isi kualitatif dimana peneliti berusaha mengkonstruksi realitas dan memahami maknanya sehingga penelitian ini sangat memperhatikan proses, peristiwa, dan otensitas. Hasil analisis tersebut, yaitu: (1) Impor beras merupakan kebutuhan karena beberapa hal, yaitu kekurangan stok beras pada suatu negara atau memerlukan beras yang menyehatkan bagi masyarakat. (2) Impor beras menjadi hanya sebuah kepentingan jika hanya segelintir orang yang merasakannya. (3) Saran yang dapat penulis berikan adalah, sebaiknya pemerintah memberikan berhatian lebih kepada para petani, seperti menyediakan lahan, bibit, pupuk, dan sebagainya. Dan mendukung petani dalam menjual berasnya, dengan mengatur harga beras dipasaran.
Keywords
Full Text:
PDFArticle Metrics
Abstract view : 1609 times | PDF view : 982 timesReferences
Aberly. (2012). Rice fortification: An Emerging Opportunity To Contribute To The Elimination Of Vitamin And Mineral Deficiency Worldwide. Food and Nutrition Bulletion,Vol. 33, no.4.The United Nations University.
Abidin, M. Z. (2015). Dampak Kebijakan Impor Beras Dan Ketahanan Pangan Dalam Perspektif Kesejahteraan Sosial. Sosio Informa.
Azziz, A. A. (2006). Analisis Impor Beras Serta Pengaruhnya Terhadap Harga Beras Dalam Negeri.
Bhandari, H., & Mishra.(2018). Impact of Demographic Transformation On Future Rice Farming in Asia.Outlook on Agriculture I-8.
Christianto, E. (2013). Faktor yang Memengaruhi Volume Impor Beras Di Indonesia. Jurnal Jibeka Volume, 7(2), 38-43.
David Dawe. (2008) CAN INDONESIA TRUST THE WORLD RICE MARKET?, Bulletin of Indonesian EconomicStudies, 44:1, 115-132, DOI: 10.1080/00074910802008053.
Dordkeshan, M.J., Shamsudin, M.N., Mohamed,Z., & Radam, A.,. Assessing the Impact of Rice Import Quota Policy on the Malaysian Rice Sector. (2017). Journal of Food Products Marketing, DOI: 10.1080/10454446.2017.1244798.
https://ekonomi.kompas.com/read/2018/09/20/060500926/fakta-di-balik-rencana-impor-beras-2-juta-ton-tahun-ini diakses pada 15 Nov 2018.
https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-4217650/bulog-impor-14-juta-ton-beras-hingga-agustus-2018 diakses pada 14 Nov 2018.
https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-4218840/stok-beras-bulog-24-juta-ton-buwas-jangan-ada-impor-lagi.
https://geotimes.co.id/kolom/ekonomi/impor-beras-dan-validitas-data/.
https://www.liputan6.com/bisnis/read/3223311/kemendag-buka-keran-impor-beras-khusus-jenis-apa-saja diakses pada 14 Nov 2018.
https://www.researchgate.net/profile/Jumal_Ahmad/publication/325965331_Desain_Penelitian_Analisis_Isi_Content_Analysis/links/5b305090a6fdcc8506cb8b21/Desain-Penelitian-Analisis-Isi-Content-Analysis.pdf
Irawan, B. (2016, August). Konversi Lahan Sawah: Potensi Dampak, Pola Pemanfaatannya, Dan Faktor Determinan. In Forum Penelitian Agro Ekonomi (Vol. 23, No. 1, pp. 1-18).
Jamal, E., Ariningsih, E., Hendiarto, H., Noekman, K. M., & Askin, A. (2016). Beras dan Jebakan Kepentingan Jangka Pendek. Analisis Kebijakan Pertanian, 5(3), 224-238.
Jonna P. Estudillo , Manabu Fujimura & Mahabub Hossain (1999) New Rice Technology And Comparative Advantage In Rice Production in the Philippines, The Journal of Development Studies, 35:5, 162-184, DOI.
Kallummal, M., Mendiratta, D., & Samgita, S. (2018). US Import Refusals of Agricultural Products and Their Impact on the Participation of Indian Firms. Journal of Political Economy, 7(I) 78-104.
Kariyasa, K. (2017). Dampak Tarif Impor Dan Kinerja Kebijakan Harga Dasar Serta Implikasinya Terhadap Daya Saing Beras Indonesia Di Pasar Dunia. Analisis Kebijakan Pertanian, 1(4), 315-330.
Kariyasa, K. (2017). Dampak Tarif Impor Dan Kinerja Kebijakan Harga Dasar Serta Implikasinya Terhadap Daya Saing Beras Indonesia Di Pasar Dunia. Analisis Kebijakan Pertanian, 1(4), 315-330.
Malian, A. H., Mardianto, S., & Ariani, M. (2016). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Produksi, Konsumsi Dan Harga Beras Serta Inflasi Bahan Makanan. Jurnal Agro Ekonomi, 22(2), 119-146.
Muthayya, S., Sugimoto, J. D., Montgomery, S., & Maberly, G. F. (2014). An Overview Of Global Rice Production, Supply, Trade, And Consumption. Annals of the New York Academy of Sciences, 1324(1), 7-14.
Norliani, & Rosada, I.,.(2015). Rice-Field Conversion and Its Impact on Food Availability. International Conference on Food, Agriculture and Natural Resources Science Procedia 9 (2016 ) 40 – 46.
Rungkat, D. M., Rumagit, G. A., Ngangi, C. R., & Ruauw, E. (2014, February). Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Impor Beras Di Sulawesi Utara. In COCOS (Vol. 4, No. 2).
Santosa, I., Gede, M. A., Ketut, I., & Dinata, K. (2011). Dampak Alih Fungsi Lahan Sawah Terhadap Ketahanan Pangan Beras.
Sawit, M. H. (2016). Praktek Subsidi Ekspor Beras Di Negara Lain: Mungkinkah Diterapkan di Indonesia?. Analisis Kebijakan Pertanian, 7(3), 231-247.
Seftarita,Chenny.(2014).Kebijakan Ekonomi Makro Dan Siklus Bisnis; Kajian Teori Dan Studi Empiris.Syiah Kuala University Press.Banda Aceh.(No ISBN: 978-602-1270-10-3).
Siringo, H. B., & Daulay, M. (2014). Analisis Keterkaitan Produktivitas Pertanian Dan Impor Beras Di Indonesia. Jurnal Ekonomi dan Keuangan, 2(8).
Suryana, A., & Kariyasa, K. (2016, August). Ekonomi padi di Asia: Suatu Tinjauan Berbasis Kajian Komparatif. In Forum Penelitian Agro Ekonomi (Vol. 26, No. 1, pp. 17-31).
Widiarsih, D. (2013). Pengaruh Sektor Komoditi Beras Terhadap Inflasi Bahan Makanan. Jurnal Sosial Ekonomi Pembangunan, 2(6).
Wijayanti, S., Candra, S., & Sarjono, H. (2011). Analisis Persediaan Beras Nasional Dalam Memenuhi Kebutuhan Beras Nasional pada Perusahaan Umum BULOG. The Winners, 12(1), 82-96.
DOI: https://doi.org/10.23971/jaq.v3i2.1180
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Ahmad Dakhoir, Novi Angga Safitri, Khoiriyah Khoiriyah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.